Halaman

Jumat, 02 Maret 2012

Cabai gesit (Dicaeum agile)

"psioow...psiooow...!"begitulah bunyi suaraku. aku juga pandai menggerakkan ekorku ke kanan dan ke kiri saat bertengger. ukuran tubuhku kecil, hanya sekitar 9 cm. karena itulah, aku dijuluki 'si cabai gesit'. aku hidup di hutan daratan rendah dan hutan rawa. aku suka bergerombol di pohon tinggi. aku tersebar luas di asia. di indonesia, aku dapat di temukan di daerah bangka belitung, bali, ntb dan ntt.

gambar cabai gesit :


 sumber dari buku mengenal hewan & tumbuhan asli indonesia

Tidak ada komentar:

Posting Komentar